Balai TN Gn Rinjani Berbagi Peran Bersama Instansi Terkait

Rabu, 27 September 2017

Mataram, 27 September 2017. Pengelola kawasan konservasi sudah waktunya untuk berbagi peran dengan instansi daerah, baik pemerintah provinsi maupun pemerintah kabupaten/ kota.

Seiring dengan arahan Bapak Direktur Jenderal KSDAE tentang Learning Organization , Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) telah menginisiasi rapat koordinasi sinkronisasi UPT Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan terkait Rencana Kegiatan dan Program (RKP) Tahun 2018 yang difasilitasi oleh Bappeda Provinsi Nusa Tenggara Barat.

Rapat dihadiri oleh seluruh BAPPEDA se-Kabupaten di Prov NTB, KPH se NTB, BPN Provinsi maupun Kab. NTB, SKPD Provinsi NTB, BKSDA, BPDAS HL, DISLHK NTB, P3E BALI NUSRA, BTN.TAMBORA, BPKH Denpasar, dan LITBANG HHBK.

Sumber : Balai TN Gunung Rinjani

Berikan rating untuk artikel ini

Average Rating: 0

Komentar

Belum terdapat komentar pada berita ini